• Kartu kredit
• Lewat rekening bank
• Atau menggunakan VCC (virtual credit card) yang bisa anda beli sendiri lewat penjual VCC atau mungkin anda bisa sekalian menjadi dealer VCC.
Nah yang akan dibahas saat ini adalah melakukan verifikasi Paypal dengan rekening bank. Untuk melakukannya, klik get verified. Lalu klik link to my account Isi formulirnya. Pastikan nama anda sama sesuai dengan nama rekening bank. Isi nama bank penerima dan sandi bank penerima. Nama dan kode banknya seperti di bawah ini Kemudian klik add bank account setelah anda masukkan data-data yang benar. Setelah itu, akan muncul screenshot seperti berikut ini Kemudian tunggulah selama 2-3 hari, Paypal akan mengirimkan deposit ke rekening anda. Lalu masukkan dua buah deposit tersebut untuk memverifikasi akun Paypal anda. Maka akun Paypal anda akan terverifikasi secara gratis dan anda bisa menggunakannya untuk bisnis online anda. Selamat mencoba…Sumber: http://www.jokosusilo.com/2010/03/06/cara-verifikasi-paypal-gratis-menggunakan-rekening-bank/
Posting Komentar